Review Pelanggan untuk The Harvest
Gold Opera
oleh Indra Mulia, 11 Maret 2019 (hampir 6 tahun yang lalu)
Kue ulang tahun dari The Harvest emang ga diragukan lagi kualitas dan rasanya. Pesan Gold Opera cake. Damnnnn why so gewdddd 😭😭
Coklatnya kerasa banget kualitas premiumnya, ada rasa kopi gitu. Tekstur padat, manisnya pas, harga sesuai dgn barang. Puas!
IG: mrindramulia
Menu yang dipesan: gold opera
Harga per orang: > Rp. 200.000
Informasi
Reviewer: