Review Pelanggan untuk The People's Cafe

Nyemil Santai

oleh Casia Devira IG: @casiady/@cas.eatss, 09 Januari 2022 (sekitar 3 tahun yang lalu)

3 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.4
Foto Makanan di The People's Cafe
Foto Makanan di The People's Cafe

Lagi pengen nyemil dan nongkrong disini, aku pesan:

1. Sandwich Kaya Toast
Dapat 2 potong sandwich, ukurannya lumayan besar. Isinya ada selai srikaya, dan butter yang besar di tengah sandwich, dan sedikit di toast. Rasanya enak banget, manis, tingkat toastnya oke dan bener2 perpaduan yang pas dan enak!

2. Chicken Yakitori
Dapat 5 potong chicken yakitori, jujur asin bangett. Entah kecap atau sausnya beneran asin banget deh. 

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
3 pembaca berterima kasih.

Informasi

The People's Cafe

(Kafe)

Menara Rajawali, Lantai Ground, Kawasan Mega Kuningan
Jl. Dr. Ide Anak Agung Gde Agung, Kuningan, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.3
Rasa:4.4
Suasana:4.2
Harga:4.1
Pelayanan:4.4
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil Casia Devira IG: @casiady/@cas.eatss

Alfa 2022

360 Review

567 Makasih