Review Pelanggan untuk Three Buns

enak dan overprice

oleh Maria Irene, 14 Januari 2015 (hampir 10 tahun yang lalu)

3.2
Foto Makanan di Three Buns
Foto Makanan di Three Buns
*Review di lokasi lama.

Three buns merupakan salah 1 restoran yang cukup booming pas waktu buka tahun lalu. Tempat ini khusus menjual burger, dan kata semua orang burgernya overprice dan rasa nya biasa aja. Jadi itungannya gak worth it. Tapi, menurut saya, burgernya emang agak overprice, tp rasanya enak. Maupun yang baby huey / yang lainnya. Selain itu, favorit saya disini adalah naughty friesnya. Raasanya bener-bener naughty! Ada campuran bawang goreng, daun bawang, saus sambel, sama kentang yang garing. Tempatnya sih emg gak begitu bagus, tapi desainnya unik. Kayak di luar negri gitu. Duduknya semacam di kayu2 gitu dan pas awal buka mereka panas banget tempatnya. Padahal udah pake ac. Sekarang atapnya di lapisin lagi jadi udah adem deh.  

Foto lainnya:

Foto Makanan di Three Buns
Foto Makanan di Three Buns
Foto Makanan di Three Buns
Foto Makanan di Three Buns
Foto Makanan di Three Buns
Foto Makanan di Three Buns

Menu yang dipesan: baby huey

Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000

Makasih Infonya!

Informasi

Three Buns

(Barat)

Jl. Cikatomas I No. 29, Senopati, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.6
Rasa:3.8
Suasana:3.9
Harga:2.7
Pelayanan:3.5
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil Maria Irene

253 Review

41 Makasih