Review Pelanggan untuk Tom Sushi

Sushi terjangkau di kantong?

oleh The Carnival - @thecarnivall , 04 Oktober 2018 (6 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Tom Sushi
Foto Makanan di Tom Sushi

The Carnival berkesempatan buat nyobain Tom Sushi. Tempatnya enak deket eskalator yg mau arah ke CGV jd kalo laper sebelom nonton bisa kunjungan dulu hihihi. Terus beberapa enak-enak but beberapa emg rasanya kurang menurut kita. Tapi sejauh harganya, rasanya worth it kok buat dicoba soalnya banyak jg yg enak-enak. Porsinya sebenernya sedikit jadi harus numpuk beberapa piring biar kenyang. Ochanya 3000 aja free refill! Kurang puas apa coba 😂😂😂 Trus pelayanannya jg oke, ramah. Tempatnya cozy dan nyaman. Overall disini asik lho. Boleh banget nyobainnya

See our review at youtube/thecarnival
And follow our review at instagram @thecarnivall

Foto lainnya:

Foto Makanan di Tom Sushi
Foto Makanan di Tom Sushi
Foto Makanan di Tom Sushi
Foto Makanan di Tom Sushi
Foto Makanan di Tom Sushi
Foto Makanan di Tom Sushi
Foto Makanan di Tom Sushi
Foto Makanan di Tom Sushi

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Tom Sushi

(Jepang)

Mall of Indonesia, Lantai 1
Jl. Boulevard Barat Raya, Kelapa Gading, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.9
Rasa:3.8
Suasana:3.9
Harga:4.0
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil The Carnival - @thecarnivall

45 Review

42 Makasih