
Review Pelanggan untuk Tong Tji Tea House
Makan murah di mall
oleh Riani Yumzone, 23 Agustus 2019 (5 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Makan murah d mall boleh coba tong tji.
Dia menunya memang ga banyak. Tapi harganya murah, dan rasanya lumayan.
Gue cobain nasi goreng presiden (30k)
Dia pake telur mata sapi, ayam goreng, acar, kerupuk. Rasa dari nasi gorengnya not bad kok. Lumayan
Nah untuk minumnya gua milih milk tea 17k
Standard aja untuk minumannya.
Worth it kok sama harganya.
Overall experience gue oke aja kok disini.
Menu yang dipesan: Nasi goreng presiden, Milk Tea
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.