Review Pelanggan untuk Top Yammie

Enak tapi pricey

oleh Astrid Wangarry, 09 April 2018 (hampir 7 tahun yang lalu)

3.2
Foto Makanan di Top Yammie
Foto Makanan di Top Yammie

Kebetulan ke daerah sini akhirnya cobain deh si top yammie, resto sudah lama. Pesannya ada :
Mie Special Siobak - menurut saya sih ini biasa ya baik mienya atau ayam kecapnya, siobaknya lumayan tapi gak sampe enak banget.
Tomiauw 2 rasa - ini ok lumayan enak dan porsi banyak.
Siang ping phai kut - enak, empuk, manis. Tapi sayang mahal banget. Isi cuma 3 potong yang gak besar.
Lumpia udang ala fajar - enak juga, udangnya berasa. Tapi juga sama mahal untuk 6 potong lumpia.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Top Yammie
Foto Makanan di Top Yammie

Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000

Makasih Infonya!

Informasi

Top Yammie

(China)

Jl. Labu No. 3 - 6 (Samping Hotel Jayakarta Tower), Mangga Besar, Jakarta Barat


Rata-rata: 3.8
Rasa:4.4
Suasana:3.7
Harga:3.3
Pelayanan:3.9
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Astrid Wangarry

Alfa 2018

478 Review

287 Makasih