
Review Pelanggan untuk Turn On Coffee & Eatery
masih bisa ditingkatkan .
oleh Kezia Nathania, 19 Juli 2019 (5 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
kesini cukup bingung karena sempat berputar2 dua kali dan akhirnya ketemu. untuk tempatnya sih lumayannya cukup asik haha. disini gue pesen :
honey butter chicken (41k)
menurut gue ini masi bisa banget untuk di improve karena dia sausnya manis dan bner2 kek mustard gitu dan menurut gue kurang enakk. mgkn memang gue x yang ga cocok. cuman overall gue masi mau coba yg lain sih mgkn lebih baik ?
Menu yang dipesan: honey butter chicken
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
1 pembaca berterima kasih.