Review Pelanggan untuk Uncle Tetsu
Cheese toast
oleh Jessica Sisy | IG @Jessica_sisy @jktculinarydiary, 16 Oktober 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)
IG@JESSICA_SISY @JKTCULINARYDIARY
.
Ada yg baru nih dari @uncletetsuindonesia ❤
Ada menu baru nih, yaitu Cheesy Toast, roti handmade yang dibuat dengan ragi alami. Dipanggang dengan cream cheese dan ditabur keju parut di atasnya. Rotinya lembut, harum, dan bikin ketagihan! Kalian wajib bgt cobain nih.
Buat yg belum tau, Uncle Tetsu merupakan brand cheesecake asli dari Jepang, dibuat menggunakan bahan-bahan premium, Keju Australia, Mentega Eropa, dan susu New Zealand.
Jangan lupa cobain Premium Cheese Tartnya juga ya, ada rasa Original Cheese, Nutella, dan Oreo. Buruan ke outlet Uncle Tetsu terdekat ya ✅
.
📍Uncle Tetsu
All outlet
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Reviewer: