Review Pelanggan untuk Wee Nam Kee

The best ever steamed chicken!

oleh Stellachubby , 30 September 2018 (6 tahun yang lalu)

3.6
Foto Makanan di Wee Nam Kee

Soup and beancurd

Foto Makanan di Wee Nam Kee

Hot plate beancurd

*Review di lokasi lama.

Wee nam ke ini uda kesekian kali aku makan kesini cm aku ga selalu review aja, soalnya ini salah restoran ayam rebus favorit aku sama keluarga!

Yass,
•ayam rebus dan ayam panggangnya seenak itu! Bumbunya itu bisa pas, ayamnya empuk dan lembut banget. Terus dimakan pake nasi putih/nasi hainam, cucok deh enaknya!

Jangan lupa pesen soup juga sama tahu hotplate, ini dua juga enak dan cocok jadi menu pendamping si ayam!

•soup&beancurd
Kuahnya enak gurih, light, isiannya banyak, dan sehat lagi kuahnya berasa kaldu.

•hotplate beancurd
ini juga enak kayak semacam sapo tahu tapi sausnya beda, ini pake tofu dan ada telur dadarnya, sausnya manis gurih bikin ketagihan apalagi ditaro di nasi.

Yumms banget! Jangan bosen2 baca reviewku tentang wee nam kee yaa.. Soalnya ini bener2 salah satu resto favorit! Shane juga makannya gampang kalo disini.

XoXo,

Stellachubby
Follow Me:
Instagram: stellachubby stellachubby.blogspot.co.id

Foto lainnya:

Foto Makanan di Wee Nam Kee

Menu yang dipesan: Soup and beancurd, Hot Plate Beancurd, Half chicken (steamed and roasted)

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Wee Nam Kee

(China)

Kota Kasablanka, Lantai Upper Ground, Food Society
Jl. Casablanca Raya, Tebet, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.9
Rasa:3.9
Suasana:3.9
Harga:3.7
Pelayanan:3.8
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Stellachubby

Alfa 2020

834 Review

457 Makasih