Review Pelanggan untuk Wong Fu Kie
Restoran Hakka yang umurnya udah hampir SEABAD!
oleh Winda V S @munchandsnap.jkt, 06 Juni 2022 (2 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
MORE 𝙁𝙤𝙤𝙙 & 𝘾𝙖𝙛𝙚 review,
IG : @munchandsnap.jkt | Tiktok : @windaverfida
.
Yang di sini merupakan restoran pertamanya, lokasinya di gang kecil jadi harus jalan kaki dikit
Patokannya: Pagar Hijau, ada tulisan di depan restorannya itu OEIJ PHOE KIE
.
🥢 𝗠𝘂𝗻 𝗞𝗶𝗮𝘂 𝗠𝗶𝗲𝗻, 𝘀𝗺𝗮𝗹𝗹 (𝗜𝗗𝗥 𝟲𝟬𝗸)
Mie yang tanpa sambel gitu udah enak, bumbunya kerasa tapi ringan, tipikal comfort food!
Yang bikin enak juga: Pangsit Gorengnya
Teksturnya agak soft karena dimasak bareng mienya tapi ga tll lama jadi masih ada krenyes dikit gitu
.
🐷 𝗖𝘂𝗸𝗶𝗼𝗸 (𝗜𝗗𝗥 𝟭𝟮𝟱𝗸)
Tekstur dagingnya lembut, tapi bumbunya kurang medok jadi yaaaa so so aja untuk menu ini
.
🐓 𝗔𝘆𝗮𝗺 𝗥𝗲𝗯𝘂𝘀 / 𝗣𝗮𝗸 𝗖𝗮𝗺 𝗞𝗵𝗲, 𝟭/𝟰𝗲𝗸𝗼𝗿 (𝗜𝗗𝗥 𝟳𝟬𝗸)
Asin gurihnya pas, tekstur cukup empuk, minyak bawangnya banyak
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: 𝗖𝘂𝗸𝗶𝗼𝗸, 𝗠𝘂𝗻 𝗞𝗶𝗮𝘂 𝗠𝗶𝗲𝗻, 𝗔𝘆𝗮𝗺 𝗥𝗲𝗯𝘂𝘀 / 𝗣𝗮𝗸 𝗖𝗮𝗺 𝗞𝗵𝗲
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
Informasi
Reviewer: