Review Pelanggan untuk Yakiniku Like

Delivery

oleh Nana (IG: @foodlover_gallery) , 24 November 2021 (sekitar 3 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.2
Foto Makanan di Yakiniku Like
Foto Makanan di Yakiniku Like
*Review untuk pesan antar atau bazar kuliner.

Aku cobain:
BEEF TERIYAKI WITH CHICKEN STRIP BENTO SETĀ 
Paket komplit! Satu setnya udah dapet nasi yang pulen, beef teriyakinya yang empuk dan bumbunya meresap banget, chicken stip dengan cocolan sausnya yang enak, salad, dan miso soup, super komplit dan memuaskan banget nih!
CRAZY SPICY BEEF DONĀ 
Kalau yang ini nasi dengan beef yang pedas gurih!

Foto lainnya:

Foto Makanan di Yakiniku Like

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Yakiniku Like

(Jepang)

Grand Indonesia Mall, Lantai 5, West Mall
Jl. MH Thamrin, Thamrin, Jakarta Pusat


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.4
Suasana:3.8
Harga:3.9
Pelayanan:4.1
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Nana (IG: @foodlover_gallery)

Alfa 2022

1247 Review

601 Makasih