Review Pelanggan untuk Yomie's Rice X Yogurt

Star to my berry!!!

oleh Barney , 13 Februari 2020 (hampir 5 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.8
Foto Makanan di Yomie's Rice X Yogurt
Foto Makanan di Yomie's Rice X Yogurt

Yomies kelapa gading tepatnya dis ebelah toko pigeon, tmptnya lumayan luasss
Kali ini aku cobain yang straw to my berry!
Strawberry nya mereka pakai strawberry fresh, dicampur sama yogurt langsung jadi minuman comfort food deeee
Rasanya asem-asem gitu, bikin seger banget sih. strawberrynya gak terlalu hancur, jadi masih ada tekstur crunchy2 jg
Selain strawberry, mereka juga punya banyak pilihan buah yang bisa kalian sesuain dengan preference kalian!

Foto lainnya:

Foto Makanan di Yomie's Rice X Yogurt

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Yomie's Rice X Yogurt

(Yoghurt)

Mal Kelapa Gading 3, Lantai 2
Jl. Kelapa Gading Boulevard, Kelapa Gading, Jakarta Utara


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.3
Suasana:3.9
Harga:3.4
Pelayanan:4.1
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Barney

310 Review

416 Makasih