Review Pelanggan untuk Cafe & Mart Point
Tongkrongan sejuta umat
oleh Adinda Firdaus Zakiah, 05 Maret 2020 (hampir 5 tahun yang lalu)
Hai hai
Ga asing dong sama tempat nongkrong satu ini yang melegenda di plaza marina. Oke langsung aja ke review minumannya jadi menurutku rasa minumannya biasa aja jujur aja aku gaterlalu berekspektasi tinggi karena ini buka coffee shop ato semacemnya tapi rasa dan harganya kurang worth it aja sih hehehehehe
Menu yang dipesan: Capuccino Iced Blended
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Kafe)
Plasa Marina, Lantai Dasar
Jl. Margorejo Indah No. 97 - 99, Wonocolo, Surabaya
Reviewer: