Review Pelanggan untuk Caturra Espresso

Tempat Cozy untuk Nongki

oleh Monique @mooniquelie @foodinsnap, 30 September 2017 (sekitar 7 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Caturra Espresso

Churros

Foto Makanan di Caturra Espresso

Iced Caramel Latte

Tempatnya simple dan nyaman buat nongkrong, cuma kalau pas siang emang bagus sih buat foto tapi walau di indoornya te
rasa panas gitu karena di ruang kaca kaca.

Iced Caramel Latte
👅 Rasa kopinya enak, kopinya wangi dan rasanya juga khas. Kalau manisnya pas, aku suka banget. Tapi kopinya terlalu kuat buat aku karena abis minum ini sakit perut kaya maag ga enak gitu. 💸 IDR 36.000,00

Churros.
👀 Jadi ada 5 potong churros dengan saus coklat untuk cocolannya.
👅 Rasanya enak, aku suka ganget ga terlalu manis dan saus coklatnya juga ga manis manis amat. Teksturnya itu bikin kanegn karena crispy diluar dan dalamnya masih lembut banget.
💸 IDR 38.000,00 (4/4)

Chicken Salted Egg
👀 Jadi ini rice bowl dengan chicken saus salted egg. 👅 Salted eggnya sih agak kering, ga creamy. Rasanya lumayan terasa gurih agak asinnya. Cuma kurang nendang kalau menurutku.
💸 IDR 55.000,00 (3/4)
 
PS:
aku lebih recommend in chicken croissantnya.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Caturra Espresso
Foto Interior di Caturra Espresso

Menu yang dipesan: Churros, Iced Caramel Latte, Chicken Salted Egg

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Caturra Espresso

(Kafe)

Jl. Anjasmoro No. 32, Sawahan, Surabaya


Rata-rata: 4.0
Rasa:3.8
Suasana:4.6
Harga:3.1
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil Monique @mooniquelie @foodinsnap

565 Review

896 Makasih