Review Pelanggan untuk Domino's Pizza

Pija

oleh Roro @RoroHais @Menggendads, 26 November 2019 (sekitar 5 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.6
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
Foto Makanan di Domino's Pizza

Oke ini kali keduanya aku beli dominos di surabaya (lebih sering dibali). Untuk store manyar menurutku lebih "manusiawi" dari yang di waru, karena meskipun sama2 antri panjang, tapi in storenya lebih dingin INILAH YANG DIBUTUHKAN PENGANTRI, antri lama dan buanyak org didalam, butuh udara dingin :((. masih sma2 gda meja (kalo store dibali smua sudah ada meja dan bisa dine in dan antrinya pun ga semembludak disini ya, apa mgkn krna storenya lebih kecil dan masih baru buka di sby? IDK too)

Chicken Peperoni (M)
Menurutku Pizza di dominos ini "khas" banget, dough dari pizzanya tuh "powdery" klo dimakan dan dirasa banget rasanya tuh ada sensasi grassy dan ak suka LOL tapi kalo ga dimakan si pijanya, bener2 keras lho hiks sad. untuk toppingnya minimalis sih menurutku haha yha murah mau minta cemana lagi? cuma saus dominos juga enak sih jadi masih okeoke aja kalo dimakan
Rp. 50.500 (sudah sama ppn)

Menu yang dipesan: Chicken peperoni

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Domino's Pizza

Jl. Manyar Kertoarjo No. 10, Manyar, Surabaya


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.2
Suasana:3.6
Harga:4.0
Pelayanan:3.7
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Roro @RoroHais @Menggendads

126 Review

264 Makasih