Review Pelanggan untuk Ezo Hokkaido Cheesecake & Bakery

Cheesecake Pie

oleh Tifany F, 23 September 2017 (6 tahun yang lalu)

3.6
Foto Makanan di Ezo Hokkaido Cheesecake & Bakery
Foto Makanan di Ezo Hokkaido Cheesecake & Bakery

They have many flavours, untuk crust pie nya sendiri crispy tapi menurutku sedikit aga terlalu tebal. For the pie's filling ada yang choco cheese & cheese. Waktu aku coba ada promo buy 1 box free 1 box, jadi nyobain all flavours/toppingnya. I personally like the nutella. Maybe next time I'll try their ice cream .

Menu yang dipesan: Assorted box of 6

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Ezo Hokkaido Cheesecake & Bakery

(Toko Roti dan Kue)

Tunjungan Plaza 6, Lantai 5
Jl. Basuki Rahmat No. 8 - 12, Tegalsari, Surabaya


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.2
Suasana:3.9
Harga:3.6
Pelayanan:4.1
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Tifany F

46 Review

39 Makasih