Review Pelanggan untuk Kartiko Jajan Pasar

Jajan pasar

oleh Fensi Safan, 04 Desember 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.0
Foto Makanan di Kartiko Jajan Pasar
Foto Makanan di Kartiko Jajan Pasar

Cari cemilan tradisional hampir semuanya tersedia di sini, mulai minuman, kue basah, gorengan dll.
Luengkap wes.
Bisa bungkus atau makan di tempat.

Yang makan di tempat:
Lemper : B aja sih, kurang isi, dan agak pedas.
Martabak : B aja
Lumpia basah : ini oke sih, gede juga ukurannya.
Risol mayo : lumayan enak, isiannya banyak.

Bungkus : bika ambon, bakpao, kue mangkok, kuethok

Foto lainnya:

Foto Makanan di Kartiko Jajan Pasar
Foto Makanan di Kartiko Jajan Pasar
Foto Makanan di Kartiko Jajan Pasar
Foto Makanan di Kartiko Jajan Pasar
Foto Makanan di Kartiko Jajan Pasar
Foto Makanan di Kartiko Jajan Pasar
Foto Makanan di Kartiko Jajan Pasar
Foto Makanan di Kartiko Jajan Pasar

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Kartiko Jajan Pasar

(Snack)

Pasar Atom Mall, Lantai 3
Jl. Bunguran No. 45, Pabean Cantian, Surabaya


Rata-rata: 3.5
Rasa:4.0
Suasana:3.5
Harga:3.3
Pelayanan:3.3
Kebersihan:3.5

Reviewer:

Foto Profil Fensi Safan

615 Review

889 Makasih