Review Pelanggan untuk Marugame Udon

Enak

oleh Roro @RoroHais @Menggendads, 15 Agustus 2018 (6 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.2
Foto Makanan di Marugame Udon

Beef Abura Udon

Beef Abura Udon
Rasanya bener2 enak! kuahnya light banget ! gurih dan asinnya juga pas. beefnya pun lembut banget. ditambah kremesan dan daun bawang yang "all u can eat" menurutku perpaduan yang oke banget~

RP. 

Menu yang dipesan: Beef Abura Udon

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Marugame Udon

(Jepang)

Pakuwon Mall, Lantai Basement 1
Jl. Puncak Indah Lontar No. 2, Wiyung, Surabaya


Rata-rata: 4.2
Rasa:4.6
Suasana:4.0
Harga:3.9
Pelayanan:4.2
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil Roro @RoroHais @Menggendads

126 Review

264 Makasih