Review Pelanggan untuk TenTwo Coffee

Not Bad overall okey

oleh Tia Oktavia, 05 Agustus 2022 (2 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.8
Foto Makanan di TenTwo Coffee
Foto Makanan di TenTwo Coffee

Tempatnya bersih dan cozy sih cocok buat meeting atau nugas gitu.
Pelayanan juga lumayan oke sih, cuma kadang orang g paham kan menunya klo ada di meja via barcode, so klo masuk ga nanya kadang masih ada yg ang gak di infokan

Aku pesen banda neira nya rasanya agak kurang sih cm bau teh melekat banget khasnya, agak kurang panas
Hazelnut menurutku oke sih ga terlalu manis dan cocok kalau aku.

Seafood marinara, oke sih cuminya besar2🤣 but kurang trasa aja untuk bumbunya

Foto lainnya:

Foto Makanan di TenTwo Coffee
Foto Makanan di TenTwo Coffee
Foto Makanan di TenTwo Coffee
Foto Interior di TenTwo Coffee
Foto Makanan di TenTwo Coffee

Menu yang dipesan: Banda neira, Hazelnut coffee, Seafood marinora

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

TenTwo Coffee

(Kafe)

Jl. Jawa No. 41, Gubeng, Surabaya


Rata-rata: 3.6
Rasa:3.6
Suasana:4.2
Harga:3.0
Pelayanan:3.4
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Tia Oktavia

249 Review

145 Makasih