Review Pelanggan untuk Volks Coffee

First Impression Makan di Volks Coffe

oleh Julia Intan Putri, 18 Juli 2017 (hampir 7 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.4
Foto Makanan di Volks Coffee
Foto Makanan di Volks Coffee

Hai sahabat Pergikuliner

Disini aku mau ngasih review tentang my first impression ketika pertama kali makan di volks coffe yang berlokasi di Jl. M.H.Tamrin no.34 Surabaya.
Waktu itu aku pesan menu namanya "Van Brown Waffles" dan "Iced Berry Caramel latte". Review pertamaku untuk Makanannya dalam kategori Bread & Toast, ialah:

1. Porsinya super gedhe

2. Ada potongan buah pisang dan strawberry

3. Ada banyak ice cream diatas waffle

4. Ada 3 bagian waffle dengan ukuran yg lumayan gedhe lah. Btw wafflenya memiliki tekstur yang crunch. Kalau mau wafflenya bertekster lembut, tunggu ice creamnya meleleh ya hehe..

5. Ada siraman coklat atau saos strawberry.
Over all sih enak. Ice creamnya lembut, dan kenyang banget. Potongan buahnya juga lumayan banyak dan porsinya kayaknya cukup buat berdua. Hati2 bagi yg diet ya karena ini sangat menggoda sekali hehe..
Untuk minumannya menurut aku sih....

1. Agak sedikit pahit di lidahku, tpi kata temen sebelahku rasanya manis.

2. Lebih kaya akan rasa coffee nya dan caramel

3. Porsinya juga gedhe dan be honest aku nggk habis satu gelas. Hanya setengahnya saja yang aku minum. Hehe
Nah itu review dari aku dengan rasa berdasarkan lidahku. Semoga membantu and thkyou udah dibaca 😊🙏

Foto lainnya:

Foto Makanan di Volks Coffee
Foto Makanan di Volks Coffee
Foto Makanan di Volks Coffee
Foto Makanan di Volks Coffee

Menu yang dipesan: Van brown Waffles, Iced berry caramel latte

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Volks Coffee

(Kafe)

Jl. M.H. Thamrin No. 34, Tegalsari, Surabaya


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.2
Suasana:4.2
Harga:3.9
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.2

Reviewer:

Foto Profil Julia Intan Putri

183 Review

82 Makasih