Review Pelanggan untuk Yoshinoya

Shrimp Bowl

oleh Nisanis , 08 Juni 2017 (sekitar 7 tahun yang lalu)

3.8
Foto Makanan di Yoshinoya
Foto Makanan di Yoshinoya

Jujur aja baru pertama kali ini nyobain yoshinoya haha, langsung pesen shrimp bowl, pengen yang daging sih tapi berhubung yang lain udah pada pesen daging jadi saya pesen ini aja biar beda. Rasanya enak, udangnya lembut, saya paling suka tekstur nasinya, sausnya juga enak. Untuk minumnya pesen ocha dan disini free refill sepuas2nya. Waktu kesini sih kebetulan lagi buka puasa jadi antri banget buat nunggu tempat duduk yang kosong, outdoor dan indoornya penuh semua tapi ga terlalu lama juga sih saya nunggunya. Udah fix kalo bingung mau makan apa bakal lari ke yoshinoya, harganya affordable tapi enakĀ 

Foto lainnya:

Foto Eksterior di Yoshinoya
Foto Interior di Yoshinoya
Foto Interior di Yoshinoya

Menu yang dipesan: Ocha, Shrimp Bowl

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Yoshinoya

(Jepang)

Plaza Surabaya, Lantai 1
Jl. Pemuda, Genteng, Surabaya


Rata-rata: 4.3
Rasa:4.6
Suasana:4.3
Harga:4.1
Pelayanan:4.3
Kebersihan:4.4

Reviewer:

Foto Profil Nisanis

346 Review

255 Makasih