Review Pelanggan untuk AM.PM

Food and Beer

oleh Nathania Kusuma, 10 November 2019 (sekitar 5 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.2
Foto Makanan di AM.PM
Foto Makanan di AM.PM

Imagine a place that serves not only food, but also both coffee and beer ☕🍻

Penasaran nyoba makan malam di sini sekaligus nge-beer pakai voucher Buy 1 Get 1 Free dari Pergikuliner.

Everything here is nice. Except... The lousy service. Aku dan pacarku awalnya pesan chicken dan sirloin steak. Pelayannya udah mastiin menu tersebut bisa dipesan. Setelah nunggu 15 menitan baru diinfoin ternyata sudah sold out 😅

Kita akhirnya pesan Spaghetti Rendang dan Cabe Ijo Chicken Rice Bowl. Buat beernya pesan Konig Ludwig.

🍝 Spaghetti Rendang
One of the recommended dish. Rasa rendangnya nendang sih, tapi sayangnya toastnya kurang crispy. Porsinya cukup untuk satu orang dengan perut "kecil". Jujur aku kurang kenyang sama spaghetti ini.

🌶️🍚🍗 Cabe Ijo Chicken Rice Bowl
Sambel cabe ijonya cukup pedas dan gurih rasanya. Dagingnya empuk, gorengan bayamnya renyah. Sama seperti Spaghetti Rendang, porsinya kurang begitu ngenyangin.

🍻 Konig Ludwig
Konig Ludwig adalah beer rasa Jerman yang menurutku rasanya cukup soft dan ga begitu "nusuk" dibandingkan beer lokal. Very nice lahhh 👌🏻 Jujur, beer ini yang membuat kita akhirnya kenyang setelah masih belum puas dgn makanan yg udah kita habisin 🤣

Menu yang dipesan: Spaghetti Rendang, Cabe Ijo Chicken Rice Bowl

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

AM.PM

(Kafe)

Ruko Beryl 1, No. 18
Jl. Gading Golf Boulevard, Gading Serpong, Serpong, Tangerang


Rata-rata: 3.4
Rasa:2.9
Suasana:3.4
Harga:3.3
Pelayanan:3.3
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Nathania Kusuma

107 Review

95 Makasih