Review Pelanggan untuk Eat Boss

Eatboss di luar Bandung

oleh Joshua Theo, 13 September 2020 (4 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.4
Foto Interior di Eat Boss
Foto Makanan di Eat Boss

Eat Boss, ini nama yang ga asing sih buat orang Bandung. Lokasinya banyak dimana-mana dan menunya bervariasi. Jadi gue pas nemu ada Eat Boss di BSD gue seneng dong.

Entah mengapa suasananya beda dengan Eatboss yang gue temui di Bandung rata-rata, menunya pun beda ga semua yang di Bandung ada di sini (seperti ramen, wings, dll. Apa karena udah ganti menu ya? Terakhir gue ke Eatboss tahun lalu). Tapi tetep Eatboss kok.

Gue pesen Nasi Belly Beef Teriyaki, yaitu Gyudon dengan bumbu Teriyaki ala Eatboss. Rasanya manis gurih, bahkan lebih rich dari Gyudon yang biasa gue temui di fastfood rata-rata loh. Minumnya gue pesen lemonade yakult, ini campurannya pas sih ga asem banget ga yogurty banget.

Menu yang dipesan: Nasi Belly Beef Teriyaki, Lemonade Yakult

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Eat Boss

(Kafe)

QBig Mall, Lantai Ground
Jl. BSD Raya Utama, BSD, Serpong, Tangerang Selatan


Rata-rata: 3.6
Rasa:3.7
Suasana:3.7
Harga:3.8
Pelayanan:3.5
Kebersihan:3.5

Reviewer:

Foto Profil Joshua Theo

163 Review

81 Makasih