Review Pelanggan untuk Es Kode

Kedai es rumahan yg ud jadi urban legend

oleh thomas muliawan, 14 Mei 2017 (7 tahun yang lalu)

3.4
Foto Makanan di Es Kode
Foto Interior di Es Kode

Es kode ini sudah termahsyur di lingkungan masyarakat sekitar. Sekarang bahkan ud banyak tempat makan yg buka di sekitarnya. Tempatnya sederhana namun selalu rame pengunjung. Sekarang sih ud cukup lega ya, dulu sempit. Saya datang sore hari yg cukup panas, emang paling enak minum yg seger2. Pengennya sih minum es nangka, cuman ud keabisan, jadi saya pesan es kelapa jeruk. Porsinya cukup besar, tapi ga sebanyak es nangkanya sih . Rasanya sih segar dan manis. Manisnya alamiah dan jus jeruknya juga manis bukan jeruk yg asam. Daging kelapanya gak muda banget, kurang lembut dan ud kerasa agak rangu tp berlimpah isinya.

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Es Kode

(Minuman)

Jl. Kh. Soleh Ali No. 109, Kota Tangerang, Tangerang


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.3
Suasana:3.4
Harga:4.8
Pelayanan:3.9
Kebersihan:3.6

Reviewer:

Foto Profil thomas muliawan

Alfa 2017

116 Review

62 Makasih