Review Pelanggan untuk Flow Coffee
Coffee Time!
oleh Bellinda Nandea, 04 April 2015 (9 tahun yang lalu)
Butuh tempat nongkrong? Flow Coffee bisa jadi rekomendasinya! Selain tempatnya yang super cozy, rasa minumannya juga enak. Selain kopi dan coklat cafe ini juga menyediakan tea dan cakes. Tempatnya dua tingkat (di atas untuk smoking room). Di sini banyak anak muda yang dateng karena selain cocok untuk ngerjain tugas bisa juga untuk sekedar nongkrong2. Pelayanannya bagus, ramah dan sopan sekali.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Caramel Machiato, Hazelnut Chocolate
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Kafe)
Ruko Blitz, Blok B No. 6
Jl. Boulevard Raya Gading Serpong, Gading Serpong, Serpong, Tangerang
Reviewer: