Review Pelanggan untuk Gooma
As Matcha as you can
oleh YSfoodspottings, 02 November 2018 (sekitar 6 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Penasaran dengan minuman serba matcha ini, dan mencoba menu yang pakai pisang. Rasanya lucu tapi enak! Ga terlalu manis jadi ga buat enek, tapi masih tetep pas buat yang nyari minuman penutup. Meskipun udah kecampur rasa pisang, tapi green tea-nya tetap terasa. Agak mahal tapi oke lah buat yang pingin rasa beda.
Komplainnya cuma soal packaging-nya nih, minuman dan tulisan brand di Cup-nya sama banget warnanya jadi susah difoto.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Mojo Matcha
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: