Review Pelanggan untuk Hog Hunter
Font sama, menu sama, rebranding?
oleh cynthia lim, 14 September 2018 (6 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih
Menuju kupon bogo expired, dibela belain dateng ke ruko golden abis magang dengan tentunya takeaway karena.. Yakali nasi babi dua porsi untuk sendiri. Lol
.
.
Gue pesen menu yang samcan sama knuckle. Kalau takeaway semuanya dipisah di plastik2. Lumayan tidak ramah lingkungan ya. kenapa ga langsung taro didalem semua kecuali kerupuknya ya?
Ngomong2 kerupuk, tadi gue denger ada kerupuk kulit b2 rasa baru, rasa pedes! Penasaran kan? Cusss kesini
Untuk debit, mereka cuma sedia bca. Untungnya uang cash dan ovo gue bnr2 ngepas buat bayar 😂 kalo ngga, masa iya ngutang?
#notestomyself bawa cash dan isi debit BCA.
setelah sampai rumah, langsung split di piring menu setengah2. Hmmmm.. Menurut gue menu samcan lebih enak ya.
Keesokan harinya tenggorokan gue kering banget. Terlalu banyak msg kali ya?
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(China)
Reviewer: