Review Pelanggan untuk Ikkudo Ichi

IKKUDO ICHI PUNYA MENU DAN OUTLET BARU??

oleh Stevina @tepsfoodjourney, 25 Desember 2021 (sekitar 3 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.0
Foto Makanan di Ikkudo Ichi
Foto Makanan di Ikkudo Ichi

IG: tepsfoodjourney

Buat kalian yang belum tau, Ikkudo Ichi baru buka outlet terbaru di BSD loh! Lokasinya ada di Ramen Village lantai 3 AEON MALL BSD. Disini juga ada menu baru yang bisa kalian coba yaitu Kin Ramen (Salted Egg) dan Truffle Caviar Ramen. Keduanya menurutku sama-sama enak, tapi aku rekomen kalian untuk coba varian yang kuah aja soalnya rasanya agak terlalu strong untuk yang dry ramen😋
.
⭐️: 4/5
📍: Ikkudo Ichi (AEON MALL BSD)
Ramen Village, Aeon Mall BSD, Tangerang

Foto lainnya:

Foto Menu di Ikkudo Ichi
Foto Menu di Ikkudo Ichi
Foto Interior di Ikkudo Ichi
Foto Interior di Ikkudo Ichi

Menu yang dipesan: Kin Ramen, truffle caviar ramen

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Ikkudo Ichi

(Jepang)

AEON Mall BSD City, Lantai 3, Ramen Village
Jl. BSD Raya Utama, BSD, Serpong, Tangerang Selatan


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.6
Suasana:3.8
Harga:3.6
Pelayanan:4.4
Kebersihan:4.2

Reviewer:

Foto Profil Stevina @tepsfoodjourney

16 Review

34 Makasih