Review Pelanggan untuk Imperial Kitchen & Dimsum

Comfort food

oleh cynthia lim, 17 April 2022 (hampir 3 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Imperial Kitchen & Dimsum
*Review di lokasi lama.

Sesuai judul, comfort food gue di imperial tuh ayam pechamke dengan nasi hainam. Untuk porsi 1 orang menurut gue ini lebih dari cukup. Wangi jahenya juga masih terasa walaupun ayamnya agak dingin. Dapet side dish sayur biar gak seret-seret amat.

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Imperial Kitchen & Dimsum

(China)

Supermal Karawaci, Lantai 1
Jl. Boulevard Diponegoro No. 105, Karawaci, Tangerang


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.7
Suasana:3.6
Harga:3.6
Pelayanan:3.6
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil cynthia lim

Alfa 2019

474 Review

248 Makasih