Review Pelanggan untuk Kopi Soe
Rum regal
oleh Jessenia @hungryjesse, 25 Februari 2020 (hampir 5 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Karena ga gt demen kopi, kalo ke sini ya udah pasti pesen yang es rum regal. Bagi yang belom coba wajib coba! Enak banget, bikin pengen trs. Rumnya katanya sih dia homemade dan halal.
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Minuman)
Ruko Pasar 8, Blok KF No. 8
Jl. Alam Utama, Alam Sutera, Serpong, Tangerang Selatan
Reviewer: