1 tempat, 3 nuansa. Cuma di @nuansa.koffie, kalian bisa pilih sendiri nuansa yang kalian suka.
Di lantai 1, ada concrete area untuk kamu yang perlu fokus dalam mengerjakan kerjaan/meeting.
Di lantai 2, area untuk relax dengan nuansa yang sangat comfy dan juga thematic area dengan mural-mural yang seru untuk foto-foto (area ini digunakan juga untuk smoking area ya) 😊
Pas kesini cobain Hot Capp and Iced Taro Latte. Love the cappuccino! ❤️ Taro Latte nya unik, belom pernah coba taro latte yang pake kopi😄
IG: @chezabelll
Tanggal kunjungan: 31 Agustus 2019 Harga per orang: < Rp. 50.000
Gading serpong bisa di bilang pusat men"JAMUR"nya Cafe, Coffe Shop dan Kuliner lainnya.
Kali ini mencoba cafe baru di pinggir Gading serpong. Lokasi masih sepi, cuman kalau malam tempat ini cukup mencolok karena paling terang dibanding sekitarnya.
Suasananya cukup nyaman, ada smoking area sendiri dj lantai 2.
Karena masih sepi tempat ini cocok banget buat ngobrol atau sekedar duduk santai main game atau baca buku.
Pesanan kali ini Piccolo. Rasa kopinya gak terlalu asam, tapi aromanya tirang greng juga. Cukup lumayan buat nemenin kelenggangan disiang hari ini.
Menu yang dipesan: Piccolo
Tanggal kunjungan: 15 Agustus 2019 Harga per orang: < Rp. 50.000