Review Pelanggan untuk O! Fish

O Fish again!

oleh Doctor Foodie, 05 April 2018 (hampir 7 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih

4.2
Foto Makanan di O! Fish

[🖤 BLACK DORY FRY 🖤] Bukan gosong ya ini gengs 😂

Memang sengaja dorynya dimasak black fry, kreasi @ofishid 😋
Ikan dorynya fresh di dlm n crispy di luar, dipaduin lg sm mayonnaise jd lebih endolita 👍

Friesnya jg enyakk 🍟
Met maksi gengs!
👅 4.2/5

💸 IDR 70k++

Menu yang dipesan: Black Dory Fry

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

O! Fish

(Barat)

Ruko Graha Boulevard, Blok A No. 18
Jl. Gading Serpong Boulevard, Gading Serpong, Serpong, Tangerang


Rata-rata: 3.9
Rasa:3.8
Suasana:4.1
Harga:3.4
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Doctor Foodie

Alfa 2018

194 Review

128 Makasih