Review Pelanggan untuk Puyo Silky Desserts
Milky Brown Sugar
oleh @qluvfood , 13 Oktober 2019 (sekitar 5 tahun yang lalu)
Mencoba varian menu baru dari Puyo. Awalnya memang cuma menyediakan silky pudding, sekarang ada minumannya jugak! Aku pesan yang menu paling baru, milky brown sugar. Terdiri dari susu segar, brown sugar, dan pilihan satu silky puddingnya. Aku pesan varian cookies n cream untuk puddingnya. Rasanya serius enak! Brown sugarnya tu enak bangeeet kayak karamel gitu. Aku sengaja minta less sugar supaya ga terlalu manis dan ini gak mengecewakan. Harus coba! Kreasikan dengan rasa silky pudding fav kamuđź’–
Menu yang dipesan: Milky Brown sugar
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Puding)
Tangerang City Mall, Lantai Ground
Jl. Jendral Sudirman No. 1, Kota Tangerang, Tangerang
Reviewer: