Review Pelanggan untuk Sushimas
Sushimas ada ditangerang!!!
oleh Sifikrih | Manstabhfood , 25 Januari 2022 (hampir 3 tahun yang lalu)
Sushi murah mulai dari 10K dan porsinya banyak
Order :
•Chuka Idako sashimi
•Salmon sashimi
•Sushimas roll
•Tokyo roll
•Nagoya roll
•Suki roll
•Sunshine roll
•Irishman roll
Overall untuk sushi rasanya enak enak tidak ada yang zonk dan tampilannya begitu cantik terus ditambah piringnya cantik cantik.. kalau untuk sashiminya enak dan masih fresh juga
Porsinya banyak sekitar 6, 8 dan 10 potong tapi untuk perpotongnya tidak begitu montok jadi agak kurang kenyang makannya hehe
Pelayanannya baik dan cepet juga servicenya
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Jepang)
Ruko Boulevard Paramount Gading Serpong, Blok AA3 No. 19
Jl. Gading Serpong Boulevard, Gading Serpong, Serpong, Tangerang
Reviewer: