Review Pelanggan untuk Tsvaya

Where tea meets coffee

oleh katakaya, 15 April 2024 (9 bulan yang lalu)

5.0
Foto Makanan di Tsvaya
Foto Makanan di Tsvaya

Ada feeling homey banget sesaat setelah memasukin cafe Tsvaya ini, dengan dekor mereka yang rata-rata didominasih putih dan light wood table rasanya tuh soft banget di mata.

Menu minuman mereka cukup variatif dengan speciality mereka mostly di Tea, ada cukup banyak varian teh mereka dan Matcha juga menjadi salah 1 menu rekomendasi.

Makanan juga tersedia dari mulai light snack sampai real bites.


overall, this is like my own hidden place to work
recommended banget
tapi semoga tidak akan jadi over-crowded sampai2 nanti tidak nyaman lagi ke sini
hehehe.


oh yaa, 1 hal saya akhirnya baru kesampaian cobain canele cake di sini dan ternyata enaakkk bgt.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Tsvaya
Foto Makanan di Tsvaya
Foto Makanan di Tsvaya
Foto Makanan di Tsvaya
Foto Makanan di Tsvaya
Foto Makanan di Tsvaya
Foto Makanan di Tsvaya
Foto Makanan di Tsvaya
Foto Makanan di Tsvaya
Foto Makanan di Tsvaya
Foto Makanan di Tsvaya
Foto Makanan di Tsvaya
Foto Makanan di Tsvaya

Menu yang dipesan: canele, DIRTY MATCHA, chicken nanban, honey cammomile

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Tsvaya

(Kafe)

Ruko Grand Puri Niaga, Blok K6 No. 2K
Jl. Puri Kencana Raya, Puri, Jakarta Barat


Rata-rata: 4.2
Rasa:4.1
Suasana:4.5
Harga:3.9
Pelayanan:4.3
Kebersihan:4.4

Reviewer:

Foto Profil katakaya

27 Review

19 Makasih