Review Pelanggan untuk African Resto

LUTUT DOMBA PAKE PISANG GORENG

oleh Pengembara Rasa, 31 Oktober 2018 (sekitar 6 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di African Resto
Foto Makanan di African Resto

Ini unik banget si baru pertama kali liat menu daging dipadukan sama pisang goreng... lokasi resto ini di gading food city. Rame loh! Ternyata emang enak bgt dagingnya empukk dan porsinya besar. Worth it bgt lah. Wajib coba buat yg doyan kambing

Foto lainnya:

Foto Makanan di African Resto

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

African Resto

(Afrika)

La Piazza, Lantai Ground, Gading Food City
Jl. Kelapa Gading Boulevard, Kelapa Gading, Jakarta Utara


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.0
Suasana:3.0
Harga:5.0
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Pengembara Rasa

Alfa 2021

556 Review

323 Makasih