Review Pelanggan untuk Lattice Cafe

corner cafe in deutche bank building

oleh Kezia Nathania, 02 April 2018 (hampir 7 tahun yang lalu)

3.0
Foto Makanan di Lattice Cafe
Foto Makanan di Lattice Cafe

untuk cari restonya ini sebenernya ga susah banget asal lo lgsg tanya sama satpam yg ada di deutche bank building, jujur aja ini cafe tuh kecil banget dan bener2 dipojokkan gitu. disini gue pesen :
1. tuna wrap sandwich
ini isinya chips with seasoning, tortilla yang isinya kol, timun gede dan ikan tuna yang ga terlalu banyak, sesedikit dan sesesimpel itu makananya, untuk rasa gue ga bisa ngomong apa2 karena basically yg gue rasakan cuman sayuran aja yg lebih dominan.

2. chicken crispy rice
ini lebih ke arah ayam saus asam manis si, rasa ayamnya b aja nothing special

idk maybe i order the wrong food but yeah notjing special from this resto, just an ordinary resto aroun jkt that u can find anywhere

Foto lainnya:

Foto Makanan di Lattice Cafe

Menu yang dipesan: tuna wrap sandwich, Chicken Curry Rice

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Lattice Cafe

(Kafe)

Deutche Bank Building, Garden Terrace
Jl. Imam Bonjol No. 80, Thamrin, Jakarta Pusat


Rata-rata: 3.5
Rasa:3.5
Suasana:3.5
Harga:3.5
Pelayanan:3.5
Kebersihan:3.5

Reviewer:

Foto Profil Kezia Nathania

375 Review

343 Makasih