Review Pelanggan untuk Bebek Majir

Sambal nikmat bebek lezat

oleh Fransiscus , 22 Desember 2019 (hampir 5 tahun yang lalu)

3.4
Foto Makanan di Bebek Majir
Foto Menu di Bebek Majir

“Bebek majir” At jalan gunung Sahari raya , Jakarta utara ( seberang mangga dua square) ( buka pukul 6 sore)
.
.
Di kala malam kali ini berkunjung ke kedai bebek yang terkenal akan aneka sambalnya yang menggoda
.
.
Disini ada banyak macam sambal yang bisa dikaitkan baik dengan ayam ataupun bebek sebagai andalan utama
.
.
Disini gua Nyobain sambal Plecing ( yang ada sayurnya) , terasi, serta sambal hijau
.
.
Tak lupa juga mesen kangkung tauco serta sate usus yang digoreng setengah garing ( bisa request garing juga)
.
.
On this frame
1.nasi uduk bebek majir goreng sambal terasi dan nasi uduk bebek majir sambal Ijo
Price : IDR 32.000/menu
.
.
2.kangkung tauco
Price : IDR 13.000
.
.
3.sate usus
Price : IDR 5.000
.
.
Untuk bebek goreng atau bebek majir disini disebutnya digoreng dengan agak basah namun dagingnya tebal serta gurih dan meresap hingga ke dalam selain itu untuk sambal plecingnya disini reccomend bagi pecinta sambal karena super pedas
.
.
Untuk ususnya sebagai penopang saja selain itu untuk kangkung tauco nya nikmat dimakan dengan sambal plecingnya

Foto lainnya:

Foto Menu di Bebek Majir
Foto Makanan di Bebek Majir
Foto Makanan di Bebek Majir
Foto Menu di Bebek Majir
Foto Makanan di Bebek Majir

Menu yang dipesan: kangkung, usus, bebek majir

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Bebek Majir

(Indonesia)

Jl. Gunung Sahari, Gunung Sahari, Jakarta Pusat


Rata-rata: 3.5
Rasa:4.8
Suasana:3.0
Harga:3.5
Pelayanan:3.3
Kebersihan:3.0

Reviewer:

Foto Profil Fransiscus

Alfa 2023

2046 Review

665 Makasih