Review Pelanggan untuk Uncle Orchard Ice Cream
Ice cream ala singapore
oleh Placetogoandeat ID, 28 Mei 2022 (2 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
*Review untuk pesan antar atau bazar kuliner.
Nyoba ice cream ini di festival pergikuliner Mal Artha Gading. Ice cream ala singapore ini ada beberapa pilihan rasa ice cream, ada coklat, kopyor, 3 rasa, kopi, strawberry, red bean dan lainnya. Pilihan rotinya juga ada 3 macam, rori tawar biasa, roti pandan dan roti rainbow. Aku pilih yang roti rainbow dan ice creamnya 3 rasa. Enak deh aku suka banget ice creamnya. Rotinya empuk, ice creamnya bentuk persegi panjang, ada 3 rasa vanila, strawberry dan coklat. Harga satuannya 25k. Must try!
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Es Krim)
Pantjoran PIK
Jl. Pantai Indah Kapuk, Pantai Indah Kapuk, Penjaringan, Jakarta Utara
Reviewer: