Review Pelanggan untuk Kopi Lalu

Coffee Shop

oleh Albert Murdiono, 19 Januari 2019 (hampir 6 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.0
Foto Interior di Kopi Lalu
Foto Interior di Kopi Lalu

Mampir sini janjian minum kopi sama teman teman saja. Tempatnya di komplek prisma kedoya yang ada food hall nya, tepatnya menempel dengan sisi samping food hall. Duduk di outdoor nya cukup ok juga. Kopi nya standar cukup enak.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Kopi Lalu
Foto Menu di Kopi Lalu
Foto Makanan di Kopi Lalu
Foto Makanan di Kopi Lalu
Foto Interior di Kopi Lalu
Foto Makanan di Kopi Lalu
Foto Interior di Kopi Lalu

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Kopi Lalu

(Kafe)

Prisma Kedoya Plaza (Sebelah The Foodhall)
Jl. Raya Perjuangan No. 11, Kebon Jeruk, Jakarta Barat


Rata-rata: 4.2
Rasa:4.2
Suasana:4.2
Harga:3.8
Pelayanan:4.5
Kebersihan:4.2

Reviewer:

Foto Profil Albert Murdiono

Alfa 2023

2351 Review

508 Makasih