Review Pelanggan untuk Gaya Tunggal
Resto andalan harga worth it
oleh Debora Yuliana, 10 Maret 2023 (hampir 2 tahun yang lalu)
Gaya tunggal sudah ada dari sejak aku SD, dia menawarkan berbagai varian menu lengkap dan harganya super worth it banget dengan porsi yang menurutku lumayan besar.
- mie ayam: untuk mie super lembut, gurih, di tambah dengan topping potongan ayam + sayur sawi. Biar mantap di tambah dengan sambal, sangat cocok untuk makan siang
Menu yang dipesan: Mie Ayam
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: