Review Pelanggan untuk Hey Beach!
Berasa di Bali
oleh Nana (IG: @foodlover_gallery) , 16 Januari 2022 (sekitar 3 tahun yang lalu)
Emang udah lama penasaran sama tempat ini, tapi kali ini ku visit tanpa planning karena kebetulan lewat dan abis makan juga jadi di sini cuma beli minum aja. Awalnya kukira tempatnya gede ternyata agak kecil, dekornya emang estetik sih dan ada pasir2 beneran yg mendukung vibesnya. Aku pesen es kelapanya, lumayan mahal sih itungannya bayar tempat.
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Kafe)
Jl. Pluit Karang Ayu Utara Blok B1 No. 22, Muara Karang, Penjaringan, Jakarta Utara
Reviewer: