Review Pelanggan untuk Churrobites (The Churros Enthusiast)

Cobain coffeenya

oleh vio kal , 06 Juli 2022 (2 tahun yang lalu)

3.4
Foto Makanan di Churrobites (The Churros Enthusiast)
Foto Makanan di Churrobites (The Churros Enthusiast)

Ke @churrobitesindo bukan beli churos tapi beli kopi 🤪 kita beli es kopi kental, rasanya enak tapi kopi nya gak terlalu kerasa. Trus beli yg kopi coklat, enak juga coklatnya tapi seperti yang tadi kopi nya kurang kerasa. Bagi yg pengen ngopi ringan boleh cobain ini

Foto lainnya:

Foto Makanan di Churrobites (The Churros Enthusiast)
Foto Makanan di Churrobites (The Churros Enthusiast)

Menu yang dipesan: kopi kental ya, kopi coklat

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Churrobites (The Churros Enthusiast)

(Snack)

Mal Kelapa Gading 3, Lantai Basement
Jl. Kelapa Gading Boulevard, Kelapa Gading, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.5
Rasa:3.8
Suasana:2.9
Harga:3.8
Pelayanan:3.5
Kebersihan:3.5

Reviewer:

Foto Profil vio kal

Alfa 2023

1281 Review

531 Makasih