
Review Pelanggan untuk Sancha
enak juga ❤️
oleh @stelmaris , 26 April 2025 (28 hari yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
perdana cobain dan ternyata enak juga ya varian teh buahnya, harganya jg tergolong ga kemahalan sekalipun dalam mall dan packagingnya mirip si batik biru. enaknya, bisa order mandiri via QR, luvbgt!
ini yg kucoba varian teh lemon peach gitu, lupa spesifik namanya tp enak deh… manis peachnya, mix dgn sedikit getir asam lemon, balance jadinya, so fresh!
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.