Review Pelanggan untuk Coconut Delights

Mabok Kelapa

oleh Chris Chan, 22 Desember 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)

3.4
Foto Makanan di Coconut Delights

Tren minuman kelapa masih cukup tinggi ya di penghujung tahun 2022 ini! Masih banyak brand baru bermunculan nih. Salah satunya si coconut delights ini. Menunya ga terlalu banyak sih tapi cukup menarik karena ada topping-topping di tiap variannya seperti original ditambah es krim vanilla, yang pandan ditambah pandan jelly, yang brown sugar ditambah boba, dll. Kekurangannya 1 aja sih, racikan dasarnya cuma 1 aja dari yang original ditambahin ini itu sehingga beberapa produk jadi terlalu manis. Coba kalau memang sedia beberapa racikan dasar biar bisa disesuaikan pasti lebih enak lagi sih.

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Coconut Delights

(Minuman)

Paris Van Java, Lantai Upper Ground (Glamour Level)
Jl. Sukajadi No. 137 - 139, Sukajadi, Bandung


Rata-rata: 3.4
Rasa:4.0
Suasana:3.0
Harga:3.0
Pelayanan:3.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Chris Chan

Alfa 2022

2925 Review

1711 Makasih