Review Pelanggan untuk %Arabica Jakarta Roastery

Akhirnya buka juga

oleh Selfi Tan, 27 November 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)

3.8
Foto Makanan di %Arabica Jakarta Roastery
Foto Interior di %Arabica Jakarta Roastery

Akhirnya mampir ke sini, tempatnya Japanese vibes banget. Coffee shop sekaligus roastery. Tempatnya ada bagian outdoor di depan dan indoor di lantai 2nya. Cakep banget, apalagi kalau lagi cerah.

Aku order Kyoto lattenya, jadi dia pakai condensed milk, tapi lebih sedikit. Kopinya enak, smooth dan pas kalau buatku.

Temanku pesan matcha latte, aku ada cobain dan rasanya ini jauh lebih oke daripada pertama kali aku coba yang di cabang CP.

Ambiencenya sendiri aku suka, kalau pengen sendirian sambil baca buku juga oke banget atau deep talk berdua teman juga oke.

Foto lainnya:

Foto Interior di %Arabica Jakarta Roastery
Foto Interior di %Arabica Jakarta Roastery
Foto Interior di %Arabica Jakarta Roastery
Foto Interior di %Arabica Jakarta Roastery
Foto Interior di %Arabica Jakarta Roastery

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

%Arabica Jakarta Roastery

(Kafe)

Jl. Taman Gunawarman Timur No. 6, Senopati, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.1
Suasana:4.0
Harga:3.4
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.4

Reviewer:

Foto Profil Selfi Tan

Alfa 2023

2785 Review

1889 Makasih