Review Pelanggan untuk Daily Fresh
mampir jajan disini
oleh Diarykulineririn , 26 November 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
kebetulan hari ini aku ada jadwal cek ke dokter gigi, pas lagi antri mau daftar lihat booth daily fresh disini.
boothnya menyempil dekat dengan Mesin ATM dilantai 1. Harga per cupnya 13k dengan ukuran gelas yang sedang.
soal rasa, saran kalau mau makan ini sebaiknya langsung konsumsi biaar lebih enak. Hanya memang lidah aku merasanya jagungnya kurang manis. Manis diperoleh hanya dari kental manisnya aja.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Jagung Susu Keju
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Snack)
Rumah Sakit Hermina
Jl. Pulo Sirih Utama Blok BA1 No. 11, Bekasi Selatan, Bekasi
Reviewer: