Review Pelanggan untuk %Arabica

Good coffee but overprice

oleh Indriani Rahayu, 10 Maret 2021 (hampir 4 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih

3.4
Foto Makanan di %Arabica
Foto Interior di %Arabica

Menu kopi nya ga banyak. Saya order Spanish Latte, dan teman saya order Dark Latte, karena yang paling banyak dipesan 2 itu ya

Spanish Latte
Menurutku untuk harga 63K agak overprice dari segi rasa. Ngga terlalu spesial, selayaknya kopi susu aja gitu. Dan agak kemanisan. Mungkin kalo ga begitu suka manis bisa order less sugar yaa

Dark Latte
Ini kopi+susu+coklat. Saya ngga nyobain karena ini punya temen saya . Tapi menurut dia enak, dan kopinya ga terlalu strong

Untuk tempat emang bagus sih. Simple, didominasi warna putih. Ada pajangan product2nya Arabica juga. Untuk jarak antar meja juga cukup jauh, dan tiap meja ada colokan listrik

Foto lainnya:

Foto Interior di %Arabica

Menu yang dipesan: Spanish Latte, Dark latte

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

%Arabica

(Kafe)

ASHTA District 8, Lantai Ground
Jl. Jenderal Sudirman Kav. 52 - 53, SCBD, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.9
Rasa:3.9
Suasana:4.1
Harga:3.3
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.2

Reviewer:

Foto Profil Indriani Rahayu

5 Review

4 Makasih