Review Pelanggan untuk Blue Doors

Dari Bandung

oleh Putri IG @putrieview, 14 Agustus 2023 (sekitar 1 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Blue Doors

Swiss Latte (Sebelah Kiri)

Foto Eksterior di Blue Doors

Ini tuh tempat lama nya cold moo yg di dharmawangsa. Tempatnya enak deh buat WFC an atau mau me time. Staff baristanya ramah pol, gue juga sempet nanya-nanya soal beans americano gitu.

Menu yang dipesan:
1. Swiss Latte Rp45.000 (kiri)
Tipekal mirip kopi susu gula aren gitu loh, kopinya ga begitu strong, tp ada acidity nya lumayan berasa.

2. White Velvet Latte Rp55.000 (kanan)
Jujur yg ini, dari tekstur tuh lbh "tebel" daripada yang swiss latte. Rasanya enak, ada creamynya soalnya ada coconutnya kan.

Tempatnya bersih, colokan aman, tp kmren ga sempet ke bagian outdoornya. Well oke sih ini buat kalo mau me time atau wfc an di sini.

Foto lainnya:

Foto Interior di Blue Doors
Foto Interior di Blue Doors
Foto Interior di Blue Doors

Menu yang dipesan: Swiss Latte, White Velvet Latte, Swiss Latte (Sebelah Kiri)

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Blue Doors

(Kafe)

Jl. Darmawangsa Raya No. 8A, Darmawangsa, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.2
Rasa:4.2
Suasana:4.1
Harga:3.9
Pelayanan:4.6
Kebersihan:4.2

Reviewer:

Foto Profil Putri IG @putrieview

Alfa 2023

479 Review

706 Makasih