Review Pelanggan untuk Yongdaeri

Authentic Korean Food In Jakarta

oleh Ariq Habibi Wibawa, 15 Januari 2024 (11 bulan yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.8
Foto Makanan di Yongdaeri
Foto Makanan di Yongdaeri

Secara rasa makanan termasuk enak tingkat kematangan daging dan keju juga sesuai. Tempat juga sangat bernuansa korea dan pelayan yang sangat ramah dan informatif.

Menu yang dipesan: Suje Cheese Gyu Katsu, Ice Lemon Tea

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Yongdaeri

(Korea)

SCBD Park, Lot 6
Jl. Jenderal Sudirman Kav. 52 - 53, SCBD, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.2
Rasa:4.3
Suasana:4.2
Harga:4.0
Pelayanan:4.4
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil Ariq Habibi Wibawa

7 Review

3 Makasih